Jakarta(UNAS) — Himpunan Mahasiswa Ilmu Komunikasi (HIMAKOM) Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Nasional (UNAS) menggelar Diskusi Komunikasi bertema “Meningkatkan Personal Branding yang Kuat dengan CV Kreatif untuk Dunia Profesional” pada Kamis, 24 April 2025. Kegiatan ini berlangsung di Ruang Seminar Lantai 3 Universitas Nasional, mulai pukul 10.00 WIB. Acara dibuka dengan sambutan oleh ketua pelaksana dan Ketua Umum […]









