Author: Konten Admin

Selamat & Sukses Kepada Ibu Prof. Dr. Dra. Lely Arrianie, M.Si. Atas ditetapkannya Sebagai Profesor/Guru Besar Bidang Ilmu Komunikasi Politik

Rektor dan Segenap Sivitas Akademika Universitas Nasional mengucapkan Selamat & Sukses Kepada: Ibu Prof. Dr. Dra. Lely Arrianie, M.Si. (Dosen Program Studi Ilmu Komunikasi FISIP Universitas Nasional) Atas ditetapkannya Sebagai Profesor/Guru Besar Bidang Ilmu Komunikasi Politik berdasarkan keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia Nomor: 44687/M/07/2023

Adakan Model United Nations (MUN), HIMAHI Angkat Isu Sikap Negara dalam Mengembangkan Sistem Pangan Cerdas untuk Menghadapi Krisis Pangan Pada Tahun 2040

Jakarta (Unas) – Program Studi Hubungan Internasional melalui Himpunan Mahasiswa Hubungan Internasional (Himahi) menyelenggarakan kegiatan Model United Nations (MUN) 2023, pada Kamis, (31/8) di Ruang Aula Blok 1 Lt. 4 Unas. Kegiatan yang bertajuk ‘Country’s Stance in Developing Smart Food Systems to Face The Food Crisis in 2040’ ini membahas tanggapan dunia terhadap krisis pangan yang mungkin […]

Selamat Dan Sukses Untuk Mahasiswa Dan Mahasiswi Prodi Ilmu Komunikasi-FISIP Atas Prestasinya

Rektor & Segenap Sivitas Akademika Universitas Nasional mengucapkan Selamat & Sukses kepada: Sdri. Shaqira Putri Gisda meraih Juara 1 Sdri. Putri Sahla Almalika meraih Juara 2 Sdr. Alfi Syahri Ramadhan meraih Juara 3 Mahasiswa & Mahasiswi Prodi Ilmu Komunikasi, FISIP-UNAS Dalam Kompetisi Periksa Fakta pada acara Anti Hoaks Award 2023 yang diselenggarakan oleh Masyarakat Anti […]

Selamat & Sukses Kepada Bpk. Dr. Nanang Kurniawan, S.Pd, M.Pd Atas Diraihnya Gelar Doktor Dalam Bidang Ilmu Politik

Rektor & Segenap Sivitas Akademika Universitas Nasional mengucapkan: Selamat & Sukses kepada: Bpk. Dr. Nanang Kurniawan, S.Pd, M.Pd Atas diraihnya gelar Doktor dalam bidang Ilmu Politik dari Program Studi Ilmu Politik Program Pascasarjana Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Nasional dengan judul Disertasi: ”Isu Simpatisan PKI di PDI Perjuangan Pada Pemilu Tahun 2014 dan […]

Angkat Isu Simpatisan PKI di PDI Perjuangan, Nanang Raih Gelar Doktor Dalam Bidang Ilmu Politik

Jakarta (Unas) – Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Program Studi Doktor Ilmu Politik kembali melahirkan Doktor Ilmu Politik ke- 32 Ia adalah Nanang Kurniawan, S.Pd, M.Pd. Ia berhasil meraih Doktor setelah berhasil mempertahankan disertasi berjudul “Isu Simpatisan PKI di PDI Perjuangan Pada Pemilu Tahun 2014 dan 2019 (Studi Kasus Isu Simpatisan PKI Yang Ditujukan Kepada Ribka […]